77 Tanya Jawab Seputar Shalat

77 Tanya Jawab Seputar Shalat

  • 5.0

    Android OS

Tentang 77 Tanya Jawab Seputar Shalat

Penjelasan Tentang 77 Tanya Jawab Seputar Shalat Oleh Ustadz Abdul Somad, Lc. MA

Aplikasi Android ini adalah Penjelasan Tentang 77 Tanya Jawab Seputar Shalat Oleh Ustadz Abdul Somad, Lc. MA. Dalam format Pdf.

Seorang laki-laki tua datang kepada saya, rambutnya sudah memutih karena usia, setelah bersalaman ia pun berucap, “Pak Ustadz, ketika bangkit dari ruku’, saya selalu mengucapkan ‘Sami’allahu li man hamidah’. Kata penceramah di kampung saya, ma’mum yang melakukan perbuatan seperti itu, maka shalatnya batal. Bagaimanakah shalat saya selama ini?”.

Dalam sebuah pengajian, terlihat seorang jamaah yang melaksanakan shalat, ketika Takbiratul-Ihram ia angkat kedua tangannya setinggi-tingginya, setiap kali tegak bangun dari sujud ia kembali mengangkat kedua tangannya.

Seorang muslim yang hidup bernafas karena nikmat dan karunia Allah, detak jantungnya karena qodrat dan iradat Allah, tapi tidak pernah mau menempelkan dahinya untuk bersimpuh sujud ke hadirat Allah.

Tiga kasus diatas memberikan gambaran kepada kita tentang potret umat saat ini. Saya berharap, meskipun jauh dari kesempurnaan, mudah-mudahan buku kecil ini dapat memberikan jawaban untuk ketiganya.

Saya kemas dalam bentuk tanya-jawab untuk memudahkan pembaca. Biasanya, ketika membaca pertanyaan, akal bekerja ingin mencari jawaban, saat itulah jawaban datang, mudah-mudahan lebih merasuk ke dalam hati dan akal.

Saya sebutkan beberapa pendapat mazhab, bukan untuk mengacaukan amalan umat selama ini, akan tetapi untuk mengetahui bahwa pendapat itu banyak dan masing-masing memiliki dalil, sikap menghormati akan menguatkan ukhuwwah umat ini.

Buku kecil dan sederhana ini jauh dari kesempurnaan, masih perlu kritik yang membangun dari pembaca. Semoga menjadi bahan kritikan bagi para ulama, dapat menjadi inspirasi bagi para pemula, menjadi bekal amal ketika menghadap Yang Maha Kuasa.

Mudah-mudahan isi materi dari Aplikasi ini dapat bermanfaat untuk introspeksi diri dan berbenah yang lebih baik dalam kehidupan sehari-hari.

Mohon berikan kami Ulasan dan masukan untuk perkembangan Aplikasi Ini, Berikan Nilai Bintang 5 untuk memberi rasa semangat pada kami dalam mengembangkan aplikasi-aplikasi bermanfaat lainnya.

Selamat membaca.

Disclaimer :

Semua konten dalam aplikasi ini bukan merek dagang kami. Kami hanya mendapatkan konten dari mesin pencari dan situs web. Hak cipta dari semua konten dalam aplikasi ini sepenuhnya dimiliki oleh pencipta yang bersangkutan. Kami bertujuan untuk berbagi ilmu dan memudahkan belajar bagi pembaca dengan aplikasi ini, jadi tidak ada fitur download dalam aplikasi ini. Jika Anda adalah pemegang hak cipta dari file konten yang terdapat dalam aplikasi ini dan tidak suka konten Anda ditampilkan, silakan hubungi kami melalui pengembang email dan beri tahu kami tentang status kepemilikan Anda pada konten tersebut.

Tampilkan Selengkapnya

What's new in the latest 1.0

Last updated on Aug 3, 2023
Minor bug fixes and improvements. Install or update to the newest version to check it out!
Tampilkan Selengkapnya

Video dan tangkapan layar

  • 77 Tanya Jawab Seputar Shalat poster
  • 77 Tanya Jawab Seputar Shalat screenshot 1
  • 77 Tanya Jawab Seputar Shalat screenshot 2
  • 77 Tanya Jawab Seputar Shalat screenshot 3
  • 77 Tanya Jawab Seputar Shalat screenshot 4
  • 77 Tanya Jawab Seputar Shalat screenshot 5
  • 77 Tanya Jawab Seputar Shalat screenshot 6
  • 77 Tanya Jawab Seputar Shalat screenshot 7
ikon APKPure

Pengunduhan Super cepat dan aman melalui aplikasi APKPure

Sekali klik untuk menginstal file XAPK/APK di Android!

Unduh APKPure
thank icon
We use cookies and other technologies on this website to enhance your user experience.
By clicking any link on this page you are giving your consent to our Privacy Policy and Cookies Policy.
Learn More about Policies