Cara Cek Penerima PIP 2023

Cara Cek Penerima PIP 2023

Zenamp
Mar 13, 2023
  • 14.5 MB

    Ukuran file

  • Android 5.0+

    Android OS

Tentang Cara Cek Penerima PIP 2023

Panduan cara Cek bantuan program indonesia pintar dari kemendikbud 2023

Bantuan Program Indonesia Pintar atau PIP Kemdikbud 2023 akan diberikan kepada siswa SD, SMP, dan SMA dengan nominal sampai Rp 1 juta. Nominal bantuan PIP 2023 berbeda-beda sesuai dengan klasifikasi peserta didik yang akan dapat bantuan PIP.

Program Indonesia Pintar merupakan bantuan dari pemerintah berupa uang tunai untuk meningkatkan perluasan akses dan kesempatan belajar yang diberikan kepada peserta didik yang berasal dari keluarga miskin atau rentan miskin untuk membiayai pendidikan.

Bantuan PIP Kemdikbud 2023 diberikan kepada penerima selama satu tahun dengan tiga kali pencairan, atau dicairkan setiap empat bulan sekali melalui bank Himbara. Untuk informasi selanjutnya mengenai PIP Kemendikbud, anda bisa langsung cek melalui aplikasi ini.

Sumber informasi di dalam aplikasi ini berasal dari situs resmi PIP https://pip.kemdikbud.go.id/.

Disclaimer :

- Aplikasi ini bukan mewakili dari Pemerintah atau Kemendikbud.

- Aplikasi ini dibuat oleh kami dan hanya hanyalah sebuah aplikasi panduan, tata cara dan edukasi untuk membantu masyarakat lebih mengerti informasi tentang Program Indonesia Pintar dari Kemendibud.

- Informasi di aplikasi ini di terbitkan dengan tujuan baik dan hanya untuk tujuan informasi secara umum.

- Sumber informasi di dalam aplikasi ini berasal dari situs resmi PIP https://pip.kemdikbud.go.id/.

- Tidak ada data pribadi terkait yang dimanfaatkan di dalam aplikasi ini.

Jika ada masukan dan feedback untuk pengembangan aplikasi ini, bisa di email ke email developer. Terima kasih dan semoga bermanfaat.

Tampilkan Selengkapnya

What's new in the latest 1.0.0

Last updated on 2023-03-13
new release app
Tampilkan Selengkapnya

Video dan tangkapan layar

  • Cara Cek Penerima PIP 2023 poster
  • Cara Cek Penerima PIP 2023 screenshot 1
  • Cara Cek Penerima PIP 2023 screenshot 2
  • Cara Cek Penerima PIP 2023 screenshot 3
  • Cara Cek Penerima PIP 2023 screenshot 4
  • Cara Cek Penerima PIP 2023 screenshot 5
  • Cara Cek Penerima PIP 2023 screenshot 6
  • Cara Cek Penerima PIP 2023 screenshot 7

Versi lama Cara Cek Penerima PIP 2023

ikon APKPure

Pengunduhan Super cepat dan aman melalui aplikasi APKPure

Sekali klik untuk menginstal file XAPK/APK di Android!

Unduh APKPure
thank icon
We use cookies and other technologies on this website to enhance your user experience.
By clicking any link on this page you are giving your consent to our Privacy Policy and Cookies Policy.
Learn More about Policies