Forest Island: Healing Game

Forest Island: Healing Game

Nanali Studios
May 14, 2025
  • 178.0 MB

    Ukuran file

  • Android 7.0+

    Android OS

Tentang Forest Island: Healing Game

Healing game untuk menghilangkan stress! Ayo berangkat ke pulau sekarang juga!

Bagaimana harimu hari ini? Apa kamu lelah karena stres yang berlebihan?

Perkenalkan, Forest Island! Sebuah game yang dapat menenangkan dirimu yang membutuhkan istirahat.

Forest, for rest.

Buatlah hutan sejuk yang berangin, pantai berpasir putih yang indah, dan pulau di laut biru.

Dari hewan hutan yang lucu hingga burung mungil dan hewan laut yang keren

Healing Game yang sesungguhnya di mana kamu dapat beristirahat di pulaumu sendiri bersama hewan-hewan yang lucu!

■Game yang dapat dinikmati dengan santai!

- Nikmatilah beristirahat di pulau biru kapan pun dan di mana pun.

- Nikmatilah game yang dapat berkembang sendiri walau dibiarkan saja.

- Dengarkanlah suara pohon yang bergoyang dan nyanyian burung-burung.

- Nikmatilah musik menenangkan yang harmonis dengan suara alam yang indah.

- Bagaimana kalau kamu mengakhiri harimu dengan mengunjungi pulau spesial milikmu sebelum tidur?

■Kebahagiaan menata pulau milikmu sendiri!

- Perluas dan tatalah pulau spesial milikmu sendiri!

- Temukan dan nikmati Landmark indah seperti Padang Rumput Rusa, Gua Beruang, Pantai Putih Anjing Laut, dan lainnya.

- Kembangkan Landmark dan hewan-hewan sambil membuat pulaumu lebih jadi lebih hidup.

- Kumpulkan Energi dari seluruh tempat di pulau lalu bangun lebih banyak Landmark.

■Pertemuan Dengan Hewan-Hewan Spesial!

- Besarkan 40 jenis hewan yang lucu di pulau milikmu sendiri lalu tata pulaumu dengan baik.

- Kumpulkan hewan-hewan hutan spesial seperti Serigala Arktika, Rubah, Rusa, Kelinci, dan Alpaka!

- Undanglah burung-burung seperti Burung Hantu, Burung Camar, Flamingo, dan lainnya dan buatlah pulaumu menjadi lebih energik!

- Temui seluruh teman-teman laut seperti Penyu, Lumba-lumba, Anjing Laut dan lainnya!

- Kamu dapat merasakan ketenangan sambil mengamati tingkah laku hewan-hewan yang menggemaskan.

■Lindungilah Alam!

- Murnikan alam dengan membuang puing-puing dan abu!

- Kamu dapat mengembalikan wujud awal tiap-tiap habitat hanya dengan menekan layar untuk membuang puing-puing!

- Kumpulkan Energi melalui pemurnian alam dan bangun kembali pulaumu.

Apa kamu siap untuk berangkat ke pulau spesialmu untuk beristirahat?

Alam yang indah dan hewan-hewan yang menggemaskan sedang menanti kedatanganmu!

Facebook : https://www.facebook.com/forrestisle

Instagram : http://instagram.com/forrestisle

[Perhatian]

Di dalam game ini terdapat sebagian Item yang berbayar dan

Fungsi Pembayaran uang game.

Tolong diperhatikan bahwa Anda akan dipungut biaya dengan uang sebenarnya

saat melakukan pembayaran untuk sebagian Item yang berbayar dan uang game.

Tampilkan Selengkapnya

What's new in the latest 2.25.0

Last updated on 2025-05-14
A new event is coming to Forest Island! Which animal friends will visit this time? Thank you so much for your continued support. 🌿

[ 2.25 UPDATE ]
🐺 New Event Pass (Starting May 15)
🌱 Bug Fixes
Tampilkan Selengkapnya

Gameplay dan tangkapan layar

  • Forest Island: Healing Game untuk Trailer Android resmi
  • Forest Island: Healing Game screenshot 1
  • Forest Island: Healing Game screenshot 2
  • Forest Island: Healing Game screenshot 3
  • Forest Island: Healing Game screenshot 4
  • Forest Island: Healing Game screenshot 5
  • Forest Island: Healing Game screenshot 6
  • Forest Island: Healing Game screenshot 7

Informasi APK Forest Island: Healing Game

Versi terbaru
2.25.0
Kategori
Simulasi
Android OS
Android 7.0+
Ukuran file
178.0 MB
Pengembang
Nanali Studios
Available on
Unduh APK dengan Aman dan Cepat di APKPure
APKPure menggunakan verifikasi tanda tangan untuk memastikan unduhan APK Forest Island: Healing Game yang bebas dari virus untuk Anda.

Versi lama Forest Island: Healing Game

ikon APKPure

Unduh Aplikasi APKPure untuk mendapatkan lebih banyak hadiah dan diskon game

Sekali klik untuk menginstal file XAPK/APK di Android!

Unduh APKPure
thank icon
We use cookies and other technologies on this website to enhance your user experience.
By clicking any link on this page you are giving your consent to our Privacy Policy and Cookies Policy.
Learn More about Policies