Arena Tinju Gang


9.0
1.2.9 oleh CASUAL AZUR GAMES
Apr 22, 2024 Versi lama

Tentang Arena Tinju Gang

Menangkan pertempuran ragdoll dan menjadi pejuang yang paling baik sedunia!

Apa yang menunggumu di Arena Tinju Gang? Banyak hal yang menyenangkan, fisik ragdoll yang menarik dan banyak lawan dalam medan tempur online besar! Kamu mengendalikan pejuang si kurus, dan tugasmu adalah mengalahkan semua orang yang menghalangi jalanmu. Kamu bisa memukul mereka dalam pertarungan jarak dekat, memilih senjata untuk digunakan atau ledakkan barel ke arah mereka, apa saja boleh, yang penting adalah membersihkan arena di mana mereka berada! Tapi harus hati-hati, karena lawanmu mempunyai kemampuan dan motivasi yang sama untuk menghancurkanmu! Apakah kamu bisa bertahan hidup dalam pertempuran besar ini? Kamu akan memerlukan semua keterampilanmu untuk menjadi juara satu!

Arena Tinju Gang memiliki banyak fitur:

Permainan game yang dinamis! Selalu ada seseuatu yang terjadi di layar: kamu perlu terus bergerak di sekitar untuk menghidari kena damage!

Grafis yang terang dan indah! Game ini memiliki gambar yang sederhana tapi menyenangkan, dan animasi si kurus yang lancar pasti menarik perhatianmu!

Kontrol intuitif! Sepertinya biasanya, semuanya sederhana dan nyaman bagi kita!

Banyak level untuk dijelajahi! Lokasinya sangat beragam: pantai, kapal, gurun...banyak peta yang berbeda.

Lingkungan yang interaktif! Ada banyak item yang perlu ditemukan di setiap level yang bisa digunakan sebagai senjata, atau hanya perlu lempar item tersebut ke lawanmu!

Soundtrack yang keren! Suara yang menyenangkan akan mengiringimu selama game!

Jadi, apa yang sedang kamu tunggu? Arena Tinju Gang gratis dan kamu bisa mulai bermain sekarang! Unduh game dan taklukkan arena!

========================

KOMUNITAS PERUSAHAAN:

========================

Facebook: https://www.facebook.com/AzurGamesOfficial

Instagram: https://www.instagram.com/azur_games

YouTube: https://www.youtube.com/AzurInteractiveGames

Apa yang baru dalam versi terbaru 1.2.9

Last updated on Apr 23, 2024
Hey there!

NEW UPDATE! SUPER VIP SKINS is here! Can you collect them all?

Thanks for playing!

Informasi PERMAINAN tambahan

Versi Terbaru

1.2.9

Diunggah oleh

เจษฎา มัฆะเนมี

Perlu Android versi

Android 5.1+

Available on

Laporkan

Tandai sebagai hal yang tak patut

Tampilkan Selengkapnya

Use APKPure App

Get Arena Tinju Gang old version APK for Android

Unduh

Use APKPure App

Get Arena Tinju Gang old version APK for Android

Unduh

Game seperti Arena Tinju Gang

Mendapatkan lebih banyak dari CASUAL AZUR GAMES

Menemukan