PSHT OFFICIAL PUSAT MADIUN

PSHT OFFICIAL PUSAT MADIUN

Androkids
Sep 8, 2023
  • 11.0 MB

    Ukuran file

  • Android 5.0+

    Android OS

Tentang PSHT OFFICIAL PUSAT MADIUN

Buku, Panduan, Pedoman, dan Kabar PSHT Terbaru Kini Ada di Genggamanmu

Persaudaraan Setia Hati Terate disingkat PSHT atau dikenal juga dengan SH Terate, adalah sebuah 'perguruan' silat yang berorientasi kepada pengajaran budi luhur dan menggunakan pencak silat sebagai pelajaran pada tingkat pertama. PSHT mengutamakan persaudaraan antar anggota (biasa disebut 'warga')nya. Pencak Silat dipilih sebagai pelajaran tingkat pertama karena disamping pencak silat merupakan warisan budaya bangsa Indonesia, di dalam ajaran pencak silat juga terkandung unsur-unsur: (1). Persaudaraan; (2). Olahraga; (3). Bela diri; (4). Seni budaya, dan (5). Kerohanian/ke-SH-an (ajaran budi luhur).

PSHT bersifat terbuka dalam menerima anggota. Setiap warga negara dapat menjadi anggota tanpa melihat suku, ras, agama, warna kulit, gender, golongan, dan usia. Keanggotaan ini bahkan terbuka bagi bangsa lain. Hal ini sesuai dengan semboyan bangsa Indonesia yang tertuang dalam lambang negara “Bhineka Tunggal Ika” yang bermakna berbeda-beda tetapi tetap satu jua. PSHT tidak berafiliasi dengan partai politik manapun.

Tampilkan Selengkapnya

What's new in the latest 1.0

Last updated on Sep 8, 2023
Minor bug fixes and improvements. Install or update to the newest version to check it out!
Tampilkan Selengkapnya

Video dan tangkapan layar

  • PSHT OFFICIAL PUSAT MADIUN poster
  • PSHT OFFICIAL PUSAT MADIUN screenshot 1
  • PSHT OFFICIAL PUSAT MADIUN screenshot 2
  • PSHT OFFICIAL PUSAT MADIUN screenshot 3
  • PSHT OFFICIAL PUSAT MADIUN screenshot 4

Versi lama PSHT OFFICIAL PUSAT MADIUN

ikon APKPure

Pengunduhan Super cepat dan aman melalui aplikasi APKPure

Sekali klik untuk menginstal file XAPK/APK di Android!

Unduh APKPure
thank icon
We use cookies and other technologies on this website to enhance your user experience.
By clicking any link on this page you are giving your consent to our Privacy Policy and Cookies Policy.
Learn More about Policies