Cek Keberangkatan Nomor Porsi Haji

Cek Keberangkatan Nomor Porsi Haji

Al - Mabrur Mobile
Jul 20, 2018
  • 6.2 MB

    Dimensione

  • Android 2.3.4+

    Android OS

Informazioni su Cek Keberangkatan Nomor Porsi Haji

Partenze controllare il vostro pellegrinaggio inserendo il numero di porzioni MORA

Anda sekarang bisa Cek Keberangkatan ibadah haji menggunakan Nomor Porsi Haji yang didapatkan dari kantor kementerian agama.

Nomor porsi tersebut merupakan tanda bahwa seseorang sudah melakukan registrasi / pendaftaran ibadah haji.

Setelah mendapatkan nomor porsi haji, anda dapat mengetahui perkiraan keberangkatan ibadah haji anda.

Cukup menggunakan aplikasi ini kemudian masukkan nomor porsi dari kemenag, maka anda akan mendapatkan informasi langsung dari server pusat.

Informasi tersebut berupa :

- Nama Calon Haji

- No Porsi

- Kabupaten/Kota

- Provinsi

- Kuota

- Posisi Porsi

- Tahun Berangkat dalam bentuk Masehi dan Hijriyah

Informasi ini wajib diketahui oleh calon haji yang sudah mendaftar, karena untuk melihat estimasi jadwal keberangkatan ibadah haji.

Untuk itu kami sarankan agar rutin melakukan pemantauan / cek, karena kuota jamaah haji setiap tahun selalu meningkat.

Hal ini menjadikannya dua kemungkinan :

- Maju

- Mundur

Jika maju, maka jadwal berangkat jamaah haji indonesia akan lebih cepat. Misalkan, yang seharusnya berangkat haji tahun 2023 tetapi ternyata maju menjadi 2019.

Jika mundur, maka jadwal berangkat jamaah haji indonesia akan lebih lama. Misalkan, yang seharusnya berangkat haji tahun 2018 tetapi ternyata mundur menjadi tahun 2025.

Semoga semua calon jamaah haji indonesia selalu mendapatkan yang terbaik, tidak ada kecurangan, selalu diberikan kesehatan serta kesabaran untuk melaksanakan ibadah haji di arab saudi.

Tampilan :

Tampilan aplikasi ini sangat sederhana, bertujuan agar masyarakat indonesia lebih mudah dalam menggunakan Cek Keberangkatan Nomor Porsi Haji.

Sumber :

Informasi keberangkatan nomor porsi haji ini berasal dari kementerian agama pusat urusan haji.

Mostra Altro

What's new in the latest 1.4

Last updated on 2018-07-20
HAJI 2018

- Update Data Jamaah
- Offline View
- Super Fast
- Server Indonesia

Berikan BINTANG 5 Agar Semakin Bagus Lagi Kedepan
Mostra Altro

Video e screenshot

  • Poster Cek Keberangkatan Nomor Porsi Haji
  • 1 Schermata Cek Keberangkatan Nomor Porsi Haji
  • 2 Schermata Cek Keberangkatan Nomor Porsi Haji

Informazioni sull'APK Cek Keberangkatan Nomor Porsi Haji

Ultima versione
1.4
Android OS
Android 2.3.4+
Dimensione
6.2 MB
Sviluppatore
Al - Mabrur Mobile
Download APK sicuri e veloci su APKPure
APKPure utilizza la verifica delle firme per garantire download di APK Cek Keberangkatan Nomor Porsi Haji senza virus per te.
Icona APKPure

Download super veloce e sicuro tramite l'app APKPure

Basta un clic per installare i file XAPK/APK su Android!

Scarica APKPure
thank icon
We use cookies and other technologies on this website to enhance your user experience.
By clicking any link on this page you are giving your consent to our Privacy Policy and Cookies Policy.
Learn More about Policies