Mengenai Berkah tiket
Solusi bisnis online travel agent yang mudah, aman dan lengkap
BERKAH TIKET merupakan sistem travel agent dengan konsep B2B ( Business to Business ) yang terintegrasi dengan sistem reservasi tiket pesawat domestik, reservasi tiket kereta api dan PPOB. Melalui sistem BERKAH TIKET Anda akan mendapatkan kemudahan bertransaksi dengan fitur - fitur yang selalu dikembangkan.
Aplikasi mobile BERKAH TIKET akan mengantarkan Anda menjelajah dunia ticketing selama 24 jam non stop dengan harga yang real time, instant booking dan instant issued. Dengan tampilan yang responsive dan user friendly akan membuat Anda merasa nyaman saat berada didalamnya
Kenapa menggunakan aplikasi mobile BERKAH TIKET ?
1. Satu sistem untuk semua reservasi
Nikmati kemudahan reservasi Tiket Pesawat, Tiket Kereta Api, Shuttle, Hotel dan PPOB dalam satu sistem dan satu saldo
2. Pilihan model pencarian tiket
Tersedia pencarian tiket berdasarkan harga termurah atau pencarian dengan informasi harga pada semua kelas penerbangan
3, Tiket dan invoice dengan brand sendiri
Meski tidak menjadi agen resmi langsung ke maskapai, tiket dan invoice di sistem BERKAH TIKET dapat tercetak dengan nama travel sendiri
4. Layanan top up deposit otomatis
Tak perlu khawatir kehabisan saldo diluar jam operasional, karena layanan top up otomatis akan memenuhi kebutuhan top up deposit selama 24 jam non stop
5. Laporan history transaksi
Tersedia laporan transaksi, laporan omset penjualan dan laporan mutasi saldo untuk memenuhi kebutuhan manajemen administrasi travel agent
What's new in the latest 1.0
Maklumat APK Berkah tiket
Versi lama Berkah tiket
Berkah tiket 1.0

Muat Turun Super Pantas dan Selamat melalui Apl APKPure
Satu klik untuk memasang fail XAPK/APK pada Android!