Biskita
  • 14.2 MB

    Saiz Fail

  • Android 5.0+

    Android OS

Mengenai Biskita

Angkutan umum terintegrasi dari Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek

Biskita adalah program pengembangan angkutan umum terintegrasi dari Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) yang berbasis pembayaran secara nontunai dan menggunakan teknologi terkini demi meningkatkan keamanan dan kenyamanan mobilisasi masyarakat. Sebagai bentuk implementasi program Buy the Service dari Kementerian Perhubungan Republik Indonesia, BISKITA bertujuan memberikan pelayanan transportasi secara terintegrasi dan andal di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang dan Bekasi.

Melalui Aplikasi Biskita, kamu dapat melihat berbagai rute perjalanan, informasi jadwal keberangkatan dan kedatangan serta posisi bus secara real time. Ayo rencanakan perjalananmu bersama Biskita!

Fitur dan Menu Aplikasi Biskita

▫️Pilih Rute : Fitur ini memudahkanmu untuk mencari lokasi tujuan perjalanan dan diarahkan ke halte Teman Bus terdekat dengan posisi kamu.

▫️ Jadwal : Cek daftar rute yang tersedia beserta halte di sini ya. Kamu juga bisa lihat estimasi waktu keberangkatan dan kedatangan Biskita. Dengan fitur Jadwal yang canggih ini, kamu juga bisa mengetahui posisi bus secara real time.

▫️ Bantuan: Ingin menyampaikan kritik, saran, pertanyaan atau kendala terkait Biskita? Klik fitu bantuan ini dan kamu akan langsung diarahkan ke Call Center Biskita.

Biskita akan menambah fitu-fitur canggih lainnya yang pasti makin memudahkan perjalananmu. Jadi, tunggu apa lagi? Yuk unduh Biskita sekarang! Naik Biskita GRATIS lho!!

Powered by PT. Galaksak Brilliant Solusi

Tunjukkan Lagi

What's new in the latest 1.0.12

Last updated on Nov 2, 2021
Minor bug fixes and improvements. Install or update to the newest version to check it out!
Tunjukkan Lagi

Video dan tangkapan skrin

  • Biskita untuk Treler rasmi Android
  • Biskita syot layar 1
  • Biskita syot layar 2
  • Biskita syot layar 3
  • Biskita syot layar 4
  • Biskita syot layar 5
  • Biskita syot layar 6
  • Biskita syot layar 7

Versi lama Biskita

Biskita 1.0.12

14.2 MBNov 2, 2021
Muat Turun
APKPure ikon

Muat Turun Super Pantas dan Selamat melalui Apl APKPure

Satu klik untuk memasang fail XAPK/APK pada Android!

Muat Turun APKPure
thank icon
Kami gunakan kuki dan teknologi yang lain pada laman web ini untuk menambah baik pengalaman anda.
Dengan klik mana-mana pautan pada halaman ini, anda bersetuju dengan Dasar Privasi dan Dasar Kuki kami.
Baca Yang Selanjutnya