Toleransi Dan Anti Kekerasan

Toleransi Dan Anti Kekerasan

Squall
Jun 12, 2022
  • 5.0

    Android OS

Mengenai Toleransi Dan Anti Kekerasan

Buku Toleransi Dan Anti Kekerasan

Jangan menyakiti orang lain atau menghina siapa saja, Jangan karena marah dan benci, mengharap orang lain celaka.

Moderasi sebagai pemaknaan toleransi dan anti kekerasan merupakan pola pandang manusia dalam menyikapi kondisi berbeda di luar diri sendiri. Toleransi muncul dari kemampuan diri dalam menghargai perbedaan yang terdapat pada masing-masing individu. Tidak berpersepsi bahwa diri sendiri sebagai yang terunggul sehingga menimbulkan niat yang bertujuan pada

kekerasan fisik atau mental pada orang

lain yang dianggap memiliki strata lebih

rendah. Jiwa toleransi yang dikembangkan hendaknya didasarkan pada sifat metta (cinta kasih), karunda (belas kasih), mudita (simpati), dan upekkha (keseimbangan batin) yang

membawakan diri seseorang pada kondisi menghargai keberadaan individu lain.

Sangha Agung Indonesia menyambut

dengan perasaan sukacita atas terbitnya

buku dengan judul Toleransi dan Anti

Kekerasan, Jalan Menuju Perdamaian.

Buku ini memberikan pandangan

baru. tentang makna _ persaudaraan

untuk mewujudkan perdamaian dalam

kebersamaan; dan perbedaan adalah hal

alamiah yang ada di sekitar kehidupan

manusia yang perlu kita pahami bersama.

Kemampuan menerima pendapat, tidak

memaksakan pandangan, menyesuaikan diri dengan budaya, saling menghargai,

tidak berniat buruk pada makhluk lain,

tidak melakukan kekerasan, rendah hati

dan saling memaklumi adalah hal-hal yang perlu. diimplementasikan dalam _praktik pengembangan toleransi yang berdasar pada metta, karuna, mudita, dan upekkha.

Mari kita bersama mengembangkan

toleransi yang anti kekerasan dalam tiga ranah kehidupan, yaitu toleransi intra umat beragama, antar umat beragama, dan antar umat beragama dengan pemerintah. Toleransi ini hendaknya kita kembangkan sebagai jalan menuju terwujudnya perdamaian bagi sesama praktisi Buddha-dharma, perdamaian sesama_ saudara sebangsa dan setanah air, serta perdamaian bagi dunia.

Tunjukkan Lagi

What's new in the latest 1.0

Last updated on Jun 12, 2022
Minor bug fixes and improvements. Install or update to the newest version to check it out!
Tunjukkan Lagi

Video dan tangkapan skrin

  • Toleransi Dan Anti Kekerasan penulis hantaran
  • Toleransi Dan Anti Kekerasan syot layar 1
  • Toleransi Dan Anti Kekerasan syot layar 2
  • Toleransi Dan Anti Kekerasan syot layar 3
APKPure ikon

Muat Turun Super Pantas dan Selamat melalui Apl APKPure

Satu klik untuk memasang fail XAPK/APK pada Android!

Muat Turun APKPure
thank icon
Kami gunakan kuki dan teknologi yang lain pada laman web ini untuk menambah baik pengalaman anda.
Dengan klik mana-mana pautan pada halaman ini, anda bersetuju dengan Dasar Privasi dan Dasar Kuki kami.
Baca Yang Selanjutnya