Indoprix adalah seri kejuaraan nasional road race di Indonesia yang diadakan oleh Pengurus Besar Ikatan Motor Indonesia (IMI). Balapan ini digunakan untuk membina pembalap nasional Indonesia agar dapat bersaing di dunia internasional.indoprix juga dapat di ikuti oleh pembalap luar seperti malaysia dan simgapura