Kamus Bahasa Ternate

Cafelabs
Sep 18, 2016
  • 2.1 MB

    فائل سائز

  • Android 4.0+

    Android OS

About Kamus Bahasa Ternate

Translate Indonesian to Ternate and language Ternate to Indonesia

Aplikasi "Kamus Bahasa Ternate" online berbasis Android ini merupakan program dari Komunitas Mari Belajar Bahasa Ternate (MBBT), sebuah komunitas anak muda Ternate yang peduli akan kelestarian bahasa Ternate yang kian hari kian ditinggalkan bahkan sudah jarang digunakan lagi sebagai bahasa sehari-hari oleh generasi penerus (kalangan anak-anak usia sekolah).

Project ini juga didukung oleh Komunitas Zona IT Ternate, Pemkot Ternate, dan Rektor IAIN Ternate yang secara adat beberapa tahun lalu sudah dikukuhkan oleh almarhum Sultan Ternate sebagai "Gam Madodoto" (pengajar / guru besar negeri ini).

Project amaliah ini dinamakan "Dudara Gam" (pelihara negeri). Dalam arti bahwa kita semua terus memelihara dan melestarikan salah satu unsur budaya Ternate yakni aspek bahasa daerah Ternate.

Dengan adanya aplikasi Kamus Bahasa ternate secara online ini, diharapkan memudahkan para pendatang baru di kota Ternate, peneliti, akademisi, maupun semua orang termasuk seluruh warga masyarakat Kota Ternate terutama generasi muda Ternate yang ingin belajar dan memperdalam bahasa daerah Ternate.

Dengan kerendahan hati kami akan menerima saran konstruktif apabila masih terdapat kosa kata yang mungkin belum sempat diprogram dalam aplikasi ini, agar beritahukan kepada kami melalui email: busranto@gmail.com

Alih Bahasa oleh : Busranto Latif Doa, (penutur aktif)

مزید دکھائیںکم دکھائیں

What's new in the latest 1.1.0

Last updated on Sep 18, 2016
Minor bug fixes and improvements. Install or update to the newest version to check it out!

APKPure ایپکےذریعےانتہائی تیزاورمحفوظڈاؤنلوڈنگ

Android پر XAPK/APK فائلیںانسٹالکرنےکےلیےایککلککریں!

ڈاؤن لوڈ کریں APKPure