Aneka Resep Donat

Aneka Resep Donat

MIEStudio
Jul 21, 2015
  • 4.0 MB

    File Size

  • Android 2.3.4+

    Android OS

About Aneka Resep Donat

Assorted Donuts Recipe

Sebanyak 20+ resep kue donat tersaji di dalam aplikasi ini untuk memudahkan Anda membuat kue donat sesuai bahan baku yang ada dan juga selera keluarga Anda. Aneka resep donat ini disajikan dengan detil cara membuatnya agar donat yang Anda buat bisa empuk dan enak.

Sebelum kami sajikan resep kue donat, perlu Anda ketahui dulu bahwa donat (doughnuts atau donut) pada dasarnya adalah penganan yang digoreng, dibuat dari adonan tepung terigu, gula, telur dan mentega. Donat yang paling umum adalah donat berbentuk cincin dengan lubang di tengah dan donat berbentuk bundar dengan isi yang rasanya manis, seperti berbagai jenis selai, jelly, krim, dan custard.

Donat sama sekali berbeda dengan bagel, mulai dari bahan adonan, teknik pembuatan hingga cara menghidangkan, walaupun keduanya memiliki bentuk yang hampir sama.

Donat bisa dibentuk dengan menyatukan kedua sisi adonan berbentuk persegi panjang hingga membentuk cincin atau menggunakan pemotong otomatis yang sekaligus membuat lubang di tengah adonan donat. Lubang pada donat berbentuk cincin dulunya dimaksudkan agar donat cepat matang sewaktu digoreng. Adonan donat yang tersisa sewaktu membuat donat berbentuk cincin sering dijual sebagai doughnut hole atau dicampurkan lagi ke dalam adonan untuk membuat donat baru.

Baik berikut ini adalah resep-resep kue donat yang terdapat didalam aplikasi ini.

-Resep Donat Kentang Klasik

-Resep Donat Sate Mini Aneka Rasa

-Resep Donat Keju Kornet Mini

-Resep Sate Donat Dua Warna

-Resep Donat Dobel Cokelat

-Resep Donat Kentang Keju

-Resep Donat Pisang Mini

-dll

Selamat Mencoba :)

Show More

What's new in the latest 1.0

Last updated on Jul 21, 2015
Minor bug fixes and improvements. Install or update to the newest version to check it out!
Show More

Videos and Screenshots

  • Aneka Resep Donat poster
  • Aneka Resep Donat screenshot 1
  • Aneka Resep Donat screenshot 2

Aneka Resep Donat APK Information

Latest Version
1.0
Android OS
Android 2.3.4+
File Size
4.0 MB
Developer
MIEStudio
Safe & Fast APK Downloads on APKPure
APKPure uses signature verification to ensure virus-free Aneka Resep Donat APK downloads for you.

Old Versions of Aneka Resep Donat

APKPure icon

Super Fast and Safe Downloading via APKPure App

One-click to install XAPK/APK files on Android!

Download APKPure
thank icon
We use cookies and other technologies on this website to enhance your user experience.
By clicking any link on this page you are giving your consent to our Privacy Policy and Cookies Policy.
Learn More about Policies