Lantunan Qoriah Internasional

Lantunan Qoriah Internasional

Decira App
May 7, 2018
  • 14.2 MB

    File Size

  • Android 4.0+

    Android OS

About Lantunan Qoriah Internasional

qori qoriah contains a collection of the best and you can listen anywhere

Sejak tahun 60-an sampai sekarang Qori-qori Indonesia masih tetap menjadikan Qori-qori Timur tengah (Mesir) sebagai sumber dalam menggali maupun mencari ritme (gaya) lagu-lagu tilawatil Qur’an, karena memang pada kenyataannya bacaan-bacaan mereka itu sangat sempurna, banyak kelbihan serta daya tarik yang dimilikinya seprti nafas, pengolahan ritme, atau hoyanya dan juga suara yang khas (Lisanul Araby) nya yang tidak dimiliki oleh orang-orang selainnya (Ajam). maka tak heran kalau bacaan-bacaan mereka masih tetap relevan dan tidak membosanan untuk didengarkan atau dipelajari walaupun sudah puluhan tahun lamanya.

itulah sebabnya, maka qori-qori senior di Indonesia khususnya, tetap mempertahankan serta melestarikan keberadaannya. Adaakalanya mengambil satu qori saja karena dirasa cocok dengan suaranya. ada juga yang mengkombinasikan/ menggabungkan gaya satu Qori dengan lainnya.

Nama-nama Qori tersebut adalah :

1. As-Syeh Mustofa Ismail

2. As-Syeh Shidiq Al-Minsyawi

3. As-Syeh Roghib Mustofa

4. As-Syeh Abd. Basit Abd. Somad

5. As-Syeh Mutawali

6. As-Syeh Hasan antar

7. As-Syeh Mahmud Al-Khushori

8. As-Syeh Sy’ban Asshoyyad

9. As-Syeh Abul ‘Ain Asy-Syuaisya

10. As-Syeh Kamil Yusuf

11. As-Syeh Thoblawi

12. As-Syeh Rif’at

13. Dan lain-lain

Para Qori dan Qoriah senior di Indonesia rata-rata punya koleksi kaset-kaset bacaan qori-qori serta kaset Qosidah tersebut, dan selalu dipelajari serta dicari apabila ada yang cocok untuk diterpkan ke dalam bacaannya, maka di masukkanlah (junior atau yang masih taraf belajar) bisa diterima, maka menjadilah gaya tersebut suatu ritme yang baru dan populer di masyaraka

Show More

What's new in the latest 1.2

Last updated on May 7, 2018
Minor bug fixes and improvements. Install or update to the newest version to check it out!
Show More

Videos and Screenshots

  • Lantunan Qoriah Internasional poster
  • Lantunan Qoriah Internasional screenshot 1
  • Lantunan Qoriah Internasional screenshot 2
  • Lantunan Qoriah Internasional screenshot 3

Lantunan Qoriah Internasional APK Information

Latest Version
1.2
Android OS
Android 4.0+
File Size
14.2 MB
Developer
Decira App
Safe & Fast APK Downloads on APKPure
APKPure uses signature verification to ensure virus-free Lantunan Qoriah Internasional APK downloads for you.

Old Versions of Lantunan Qoriah Internasional

APKPure icon

Super Fast and Safe Downloading via APKPure App

One-click to install XAPK/APK files on Android!

Download APKPure
thank icon
We use cookies and other technologies on this website to enhance your user experience.
By clicking any link on this page you are giving your consent to our Privacy Policy and Cookies Policy.
Learn More about Policies