metode penafsiran al qur an

metode penafsiran al qur an

Davdev
Aug 23, 2018
  • 3.3 MB

    File Size

  • Android 4.0+

    Android OS

About metode penafsiran al qur an

INTERPRETATION AND METHOD pattern QUR'AN

Kata tafsir menurut bahasa atau secara etimologi merupakan bentuk dari isim masdar (kata benda abstrak) dari kata fassara-yufassiru-tafsiiran yang berarti penjelasan dan perincian[1]. Tafsir bisa pula berarti al-ibahah (menjelaskan), al-kasyf (menyiapkan), dan al-idhar (menjelaskan). Pengertian secara etimologi kata tafsir didukung dengan firman Allah dalam Al-Qur'an surat al-Furqon ayat 33, sebagai berikut:

وَلَا يَأتُونَكَ بِمَثَلٍ اِلاَّجِئنَاكَ بِالْحَقِّ وَاَحْسَنَ تَفْسِيْرًا

Yang artinya:

“Dan mereka (orang-orang kafir itu) tidak datang kepadamu (membawa) sesuatu yang aneh, melainkan kami datangkan kepadamu yang benar dan penjelasan yang baik.”

Berdasarkan terminologi, seperti yang dinukil oleh Al-Hafizh As-Suyuthi dari Al-Imam Az-Zarkasyi ialah ilmu untuk memahami kitab Allah SWT yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW, menjelaskan makna-maknanya, menyimpulkan hikmah dan hukum-hukumnya. Jadi tafsir Al-Qur'an adalah ilmu pengetahuan untuk memahami dan menafsirkan yang bersangkutan dengan Al-Qur'an dan isinya berfungsi sebagai mubayyin (pemberi penjelasan), menjelaskan tentang arti dan kandungan Al Qur’an, khususnya menyangkut ayat-ayat yang tidak di pahami dan samar artinya, dalam memahami dan menafsirkan Al-Qur'an diperlukan bukan hanya pengetahuan bahasa Arab saja tetapi juga berbagai macam ilmu pengetahuan yang menyangkut Al-Qur'an dan isinya. Secara kategoris pengertian tafsir dapat dibedakan menjadi dua, yaitu:

1. Tafsir sebagai produk (interpretation as product)

Tafsir sebagai proses (interpretation as product) merupakan hasil dialektika seorang penafsir dengan teks dan konteks melingkupinya, yang kemudian ditulis dalam kitab-kitab tafsir, baik secara lengkap 30 juz, maupun yang hanya sebagian ayat Al-Qur'an.

2. Tafsir sebagai proses (interpretation as product)

Tafsir sebagai proses (interpretation as product) merupakan aktifitas berfikir yang terus-menerus dilakukan untuk mendialogkan teks Al-Qur'an dengan realitas. Sebagai sebuah proses, tafsir bersifat dinamis atau selalu menghidupkan teks.

Fitur :

#Dapat Di jadikan Favorit

#Dapat Dikirim Bloototh

#Dapat Di Save

Show More

What's new in the latest 2.4.0

Last updated on 2018-08-24
#Update Artikel Terbaru
Show More

Videos and Screenshots

  • metode penafsiran al qur an poster
  • metode penafsiran al qur an screenshot 1
  • metode penafsiran al qur an screenshot 2
  • metode penafsiran al qur an screenshot 3

metode penafsiran al qur an APK Information

Latest Version
2.4.0
Android OS
Android 4.0+
File Size
3.3 MB
Developer
Davdev
Safe & Fast APK Downloads on APKPure
APKPure uses signature verification to ensure virus-free metode penafsiran al qur an APK downloads for you.

Old Versions of metode penafsiran al qur an

APKPure icon

Super Fast and Safe Downloading via APKPure App

One-click to install XAPK/APK files on Android!

Download APKPure
thank icon
We use cookies and other technologies on this website to enhance your user experience.
By clicking any link on this page you are giving your consent to our Privacy Policy and Cookies Policy.
Learn More about Policies